Jumat, 23 Oktober 2015

Kainchi Dham Kuil di India Yang Menginspirasi Steve Jobs Membangun Apple


Jurnalteknologi - Selama pertemuan townhall dengan Perdana Menteri India Narendra Modi, CEO
Facebook Mark Zuckerberg mengungkapkan bahwa ketika perusahaannya mengelamin masa-masa sulit, Steve Jobs pernah menyarankannya untuk mengunjungi sebuah kuil di India, di mana Steve Jobs pernah mengalamin dan mengubah hidup dengan refleksi spiritual di kuil tersebut.

Pada tahun 70-an Stave Jobs mengunjungin Kainchi Dham Ashram yang letaknya di Nainital, dinegara bagian Uttarakhand, India.

Stave Jobs meyakini telah mendapatkan visi untuk membangun Apple dari tempat ini.

Kainchi Dham

Berikut adalah beberapa fakta tentang Kainchi Dham Ashram yang JT kutip dari indiatvnews.com:

1. Kainchi merupakan gunung ashram yang terletak di Kumoan Hills di Uttarakand, sekitar 28 km dari Nain Tal, India.

2. Candi Hanuman pertama yang diresmikan pada 15 Juli 1964.

3. Neem Karoli Baba pendiri kuil Kainchi Dham meninggalkan rumahnya pada tahun 1958 ketika putri bungsunya berusia 11 tahun. Dia berjalan berkeliling disuluruh bagian India Utara.

4. Karoli Baba memiliki kuil di beberapa tempat termasuk di Lucknow dan Ashram di Texas, AS.

5. Siapa pun yang ingin mengunjungin Ashram di desa Kaichi perlu meminta izin terlebih dahulu kepada salah satu umat yang lebih tua.

stave-jobs-and-apple

6. Pendiri Apple Steve Jobs mengunjungin Ashram untuk menemui Neem Karoli Baba dengan seorang temannya. Namun, ia tidak bisa bertemu dengan Baba yang telah meninggal sebelum kedatangannya.

Bagaimana menurut sobat JT, apakah sobat akan berkunjung ke kuil di India tersebut?

Silahkan share kepada kami dengan meninggal komentar dibawah.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Kainchi Dham Kuil di India Yang Menginspirasi Steve Jobs Membangun Apple